Sejak mulai diperkenalkan pertengahan bulan Juni lalu, wisata ini sedang happening banget di Pasuruan. Orang-orang mulai berbondong-bondong untuk datang melihat sendiri tempat wisata ini, seperti halnya saya. Hehehe… Bermodalkan google map, cukup mengetikkan kata kunci “Pintu Langit Prigen” dijamin tidak akan tersesat dan sampai tujuan dengan selamat. Sabtu kemarin, setelah memburu wisata kuliner […]
Jawa Timur
Belajar Berkebun di Kebun Pak Budi
Salah satu wisata edukasi yang sedang happening di kawasan Pasuruan adalah Kebun Pak Budi. Sebuah tempat yang memadukan wisata dan pembelajaran ini bisa menjadi tempat yang tepat untuk refreshing ke tempat yang sejuk, belajar berkebun, beternak, serta menikmati kuliner yang bahan makanannya masih segar. Untuk menuju Kebun Pak Budi, saran saya jangan terlalu mengikuti […]
Kampung Jodipan, Apakah Hanya untuk Sekedar Berfoto-foto?
Kampung warna-warni sedang menjamur dimana-mana. Hampir di tiap kota besar di Jawa bahkan seakan berlomba-lomba memiliki kampung warna-warni, di antaranya adalah di Banyuwangi, Surabaya, Semarang, dan mungkin tersebar di beberapa kota lainnya. Tapi tahukah kamu kalau Kampung Warna-Warni Jodipan menjadi cikal bakal yang nantinya menginspirasi kota-kota lain di Indonesia? Berada […]
Alun-alun Kota Wisata Batu, Taman yang Tak Lekang oleh Waktu
Kota Wisata Batu memiliki banyak sekali tempat wisata. Mulai wisata lawas seperti Selecta atau yang baru seperti jaringan Jatim Park yang tersebar di beberapa wilayah di Kota Wisata Batu. Tapi kalau lagi minim bujet tapi pingin tetap liburan, enaknya kemana? Alun-alun Kota Wisata Batu bisa jadi alternatif yang sangat tepat. […]
Piknik Keluarga di Kebun Binatang Surabaya
Kapan terakhir kali ke KBS (Kebun Binatang Surabaya)? Hmm, saat itu masih pake semacam setelan baju dengan celana pendek pink dan topi bundar lebar warna pink, dan tentu saja setia dengan rambut cepak. Bajunya sih cewek, tapi gaya cowok banget. Hahaha… sekeras apapun ibuk berusaha mendadani anak perempuannya ini dengan […]
Saat Tengah Hari di Bromo, Dingin tapi Gosong
Apa kata yang pertama terlintas ketika menyebut Bromo? Jawabannya tidak jauh-jauh dari sunrise. Terkenal sebagai salah satu tempat terindah menyaksikan sunrise di dunia, kunjungan ke Bromo hampir tidak pernah sepi. Mengorbankan waktu tidur demi berangkat ke puncak Pananjakan (salah satu spot melihat sunrise di kawasan Bromo) untuk menyaksikan terbitnya matahari yang bisa membuat mulut menganga saking takjubnya. […]